News
Wali Kota Sukabumi Terima Kunjungan Kerja DPR RI Komisi VI
Wali Kota Sukabumi, H. Ayep Zaki, didampingi Wakil Wali Kota, Bobby Maulana, menerima kunjungan kerja DPR RI Komisi VI bersama Pemerintah Gorontalo di rumah dinas Wali Kota, Ahad (14/09/2025). Pertemuan ini turut dihadiri Sekretaris Daerah Kota Sukabumi, Andang Tjahyadi, serta anggota DPRD Kota Sukabumi Sahat Simangunsong dan Bambang