Wali Kota Sukabumi: Pidana Kerja Sosial, Komitmen Membangun Ekosistem Hukum untuk Kebaikan Kota Sukabumi
“Baru saja dilakukan penandatanganan kerja sama antara Pemerintah Kota Sukabumi dengan Kejaksaan Negeri untuk pelaksanaan pidana kerja sosial di Kota Sukabumi," ujar Wali Kota Sukabumi, H. Ayep Zaki. MoU/PKS pada Selasa, 4 November 2025 di Kabupaten Bekasi tersebut terlebih dahulu diawali dengan perjanjian antara Kejaksaan Tinggi Jawa Barat